Kapal China Coast Guard 3 Kali Masuk Natuna Utara, Kemlu Bilang Begini

Kapal China Coast Guard 3 Kali Masuk Natuna Utara, Kemlu Bilang Begini
Kemlu RI merespons soal kapal penjaga pantai China yang tiga kali memasuki perairan Natuna Utara dalam sepekan hingga diusir oleh Bakamla RI. Apa kata Kemlu?